Sabtu, 30 Maret 2013

Softskill Tugas 1


  1. Definisi Ilmu Pengetahuan 
Ilmu pengetahuan adalah satu nilai yang sudah konfrehensif,sistematis dan koheren bahkan sampai terkesan teoritis jika kita ingin menganalisa lebih dalam, ilmu pengetahuan sudah menjadi suatu kebutuhan bagi manusia . Selain itu ilmu pengetahuan juga harus dipondasikan dengan filsafat , seperti salah satunya adalah moral, walaupun ilmu dan moral adalah dua bidang yang memiliki karakteristik berbeda dan kendati keduanya menyangkut pengetahuan yang dimiliki manusia .

     2. Definisi Pengetahuan

Pengetahuan adalah sesuatu yang diketahui dengan proses pembelajaran . Proses belajar ini dipengaruhi berbagai faktor dari dalam seperti motivasi dan faktor luar berupa sarana informasi yang tersedia serta keadaan sosial budaya . Hasil dari proses mencari tahu, dari yang tadinya tidak tahu menjadi tahu,dari tidak dapat menjadi dapat. Dalam proses mencari tahu ini mencakup beberapa metode dan konsep konsep, baik melalui proses pendidikan maupun melalui penagalaman .

     3. Definisi Filsafat

Filsafat adalah pencinta kebijaksanaan atau ilmu, berasal dari kata p.hilia = persahabatan,cinta dan sophia = kebijaksanaan. Definisi lata filsafat bisa di katakan merupakan sebuah problem falsafi pula. Tetapi, paling tidak bisa dikatakan bahwa "falsafah" itu kira kira merupakan studi tentang arti dan berlakunya kepercayaan atau pengetahuan manusia pada sisi yang paling dasar dan universal .

        Perbedaan antara filsafat dengan pengetahuan dan ilmu pengetahuan .

Pengetahuan
Filsafat
Ilmu Pengetahuan
Segi-segi yang dipelajari dibatasi agar dihasilkan rumusan-rumusa yang pasti
Mencoba merumuskan pertanyaan atas jawaban. Mencari prinsip-prinsip umum, tidak membatasi segi pandangannya bahkan cenderung memandang segala sesuatu secara umum dan keseluruhan
Ilmu pengetahuan adalah penguasaan lingkungan hidup manusia.
Obyek penelitian yang terbatas
Keseluruhan yang ada
Ilmu pengetahuan adalah kajian tentang dunia material.
Tidak menilai obyek dari suatu sistem nilai tertentu.
Menilai obyek renungan dengan suatu makna, misalkan , religi, kesusilaan, keadilan .
Ilmu pengetahuan adalah definisi eksperimental
Bertugas memberikan jawaban.
Bertugas mengintegrasikan ilmu-ilmu
Ilmu pengetahuan dapat sampai pada kebenaran melalui kesimpulan logis dari pengamatan empiris

        Persamaan antara filsafat dengan pengetahuan dan ilmu pengetahuan .

Ketiganya mencari rumusan yang sebaik-baiknya menyelidiki objek selengkap-lengkapnya sampai keakar-akarnya.
Ketiganya memberikan pengertian mengenai hubungan atau koheren yang ada antara kejadian-kejadian yang kita alami dan mencoba menunjukan sebab-sebanya.
Ketiganya hendak memberikan sintesis, yaitu suatu pandangan yang bergandengan.
Ketiganya mempunyai metode dan sitem.
Ketiganya hendak memberikan penjelasan tentang kenyataan seluruhnya timbul dari hasrat manusia (objektivitas), akan pengetahuan yang lebih mendasar.

 Sumber : Notoatmodjo, S. (2005). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta
 Sumber : http://fdkm.blogspot.com/2012/06/filsafat-ilmu-pengetahuan.html
 Sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Portal:Filsafat


Tidak ada komentar:

Posting Komentar